....

Selamat Datang di Blog.......!!!!! I Dunia Olahraga I Jadwal Kuliah I Materi Kuliah I Dokumentasi I Informasi Kampus

Minggu, 20 Oktober 2013

Statistik

STATISTIK 
Statistika adalah metode pengumpulan, penyusunan, pengolahan atau pemprosesan, dan penganalisaan data, serta penarikan kesimpulan.
Populasi adalah semua objek yang sedang diamati atau diteliti. Nilai-nilai yang menjelaskan ciri populasi disebut parameter.
Sampel adalah himpunan sebagian anggota populasi yang diambil untuk diteliti. Nili-nilai yang menjelaskan ciri sampel disebut statistik.
Pengumpulan Data dilakukan dengan cara:
(1) Penelusuran literatur,
(2) Angket,
(3) Wawancara, dan
(4) Pengamatan.
Penyajian Data dilakukan dengan cara:
(1) Tabel dan
(2) Diagram
Contoh Tabel :





Contoh Diagram Batang :






Contoh Diagram Lingkaran :

Contoh Diagram Garis :

Ukuran Statistik digolongkan menjadi 2 kelompok: Ukuran Pemusatan – ukuran-ukuran tersebut merupakan ukuran lokasi pusat atau ukuran yang mempunyai kecenderungan memusat, dan Ukuran Penyebaran – ukuran-ukuran tersebut mengukur keragaman antarpengamatan.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar